Kejutan,. YIMM Kenalkan Yamaha Lexi 125 2018

Mas bro, di awal tahun 2018 ini Yamaha Indonesia diam-diam memberi kejutan dengan merilis produk skutik baru.
Dirilis secara internal dan terbatas, Yamaha indonesia memperkanalkan Yamaha Lexi 125 untuk pasar indonesia.
Karena proses perilisan sifatnya terbatas, admin belum bisa kasih gambaran lebih detil dari Yamaha Lexi 125 ini.
Namun, sedikit gambar terlampir yang dishare via group Whatsapp, kita bisa melihat beberapa detil dari Yamaha Lexi 125 tersebut.
- Lampu utama sudah dibekali dengan lampu model LED
- Roda kemungkinan ring 14 dengan ban ukuran lebih lebar dari pada matik pada umumnya.
- Dek rata, kemungkinan untuk malawan Honda Vario 125
- Harga dibanderol dibawah Rp20 juta
- Spek mesin, infonya sih dibekali dengan VVA layaknya NMAX 155
Nah,. masih terbatas itu saja mas bro,. untuk lebih detil tunggu update selanjutnya,. sabar,…
Komentar
Posting Komentar